Senin, 30 November 2015

Application Layer - DNS

1.      Topologi Jaringan
        

Konfigurasi Dengan Host
      2.      Menambahkan keterangan di PC Server seperti dibawah ini dengan mengetikkan # vim/etc/hosts
      
      3.      Menambahkan juga keterangan di PC Client seperti gambar dibawah ini dengan mengetikkan #vim/etc/hosts
      
      4.      Setelah itu melakukan tes konfigurasi
Melakukan ping dari PC Server dengan menggunakan perintah :
# ping www.coba.com
# ping mail.coba.com
Hasilnya seperti gambar dibawah ini : 
Kemudian melakukan ping dari PC Client dengan menggunakan perintah :
#ping mail.coba.com
Hasil seperti gambar dibawah ini :
      5.      Melakukan konfigurasi dengan DNS
a.       Melakukan cek port yang digunakan oleh DNS pada PC Server dengan menggunakan perintah  # netstat –nlptu | grep named
       
b.      Setelah itu pindah ke dalam direktori /var/cache/bind/ dan membuat 2 buah file yaitu db.jarkom.com dan db.arpa.
c.       Kemudian melakukan konfigurasi pada 2 buah file tadi
d.      Untuk db.jarkom dengan mengunakan perintah #cd /var/cache/bind. Perintah tersebut digunakan untuk mengubah nama ke IP Address seperti gambar dibawah ini :
      
e.       Kemudian pada file db.arpa, untuk mengubah IP Address ke nama dengan perintah # vim db.arpa
      6.      Melakukan tes konfigurasi di server pada PC Client dengan melakukan translasi dari nama ke IP Address
a.       Pertama menggunakan perintah # nslookup www.jarkom.com
b.      Setelah itu menggunakan perintah # dig www.jarkom.com
 
c.       Menggunakan perintah # host www.jarkom.com
d.      Kemudian melakukan ping dengan mengginakan perintah  # ping www.jarkom.com
e.       Melakukan ping pada web.jarkom.com dengan perintah   # ping web.jarkom.com
      7.      Melakukan tes konfigurasi di server pada PC Client dengan melakukan translasi dari IP Address ke nama
a.       Untuk melakukan translasi dari IP Address ke nama sama seperti melakukan translasi dari nama ke IP Address namun mengganti nama dengan no IP. Pertama melakukan perintah   # nslookup 198.160.50.10
b.      Kemudian melakukan perintah  # dig 198.160.50.10
c.       Kemudian melakukan perintah   # host 198.160.50.10
d.      Kemudian melakukan ping ke IP Address dengan perintah  # ping 198.160.50.10

Tidak ada komentar:

Posting Komentar